Ads Top

Lowongan Kerja Freeport D4, S1

PT Freeport Indonesia dalam naungan induk perusahaannya Freeport-McMoRan (FCX) merupakan perusahaan tambang internasional utama dengan kantor pusat di Phoenix, Arizona, Amerika Serikat. FCX mengelola beragam aset besar berusia panjang yang tersebar secara geografis di atas empat benua, dengan cadangan signifikan terbukti dan terkira dari tembaga, emas dan molybdenum. Mulai dari pegunungan khatulistiwa di Papua, Indonesia, hingga gurun-gurun di Barat Daya Amerika Serikat, gunung api megah di Peru, daerah tradisional penghasil tembaga di Chile dan peluang baru menggairahkan di Republik Demokrasi Kongo, kami berada di garis depan pemasokan logam yang sangat dibutuhkan di dunia.

Freeport-McMoRan merupakan perusahaan pertambangan terkemukan yang terbesar di dunia, penghasil utama di dunia dari molybdenum – logam yang digunakan pada campuran logam baja berkekuatan tinggi, produk kimia, dan produksi pelumas – serta produsen besar emas. Selaku pemimpin industri, FCX telah menunjukkan keahlian terbukti untuk teknologi maupun metode produksi menghasilkan tembaga, emas dan molybdenum. FCX menyelenggarakan kegiatan melalui beberapa anak perusahaan utama yaitu : PTFI, Freeport-McMoRan Corporation dan Atlantic Copper.

Kontak Perusahaan :

PT Freeport Indonesia
Corporate Communications
Plaza 89, Lt. 5
Jl. HR. Rasuna Said Kav. X-7 No. 6
Jakarta 12940 Indonesia
Telp : +62-21-2591818
Fax : +62-21-2591945

PT Freeport Indonesia melalui program rekrutmennya saat ini membuka lowongan kerja terbaru pada bulan November tahun 2017 untuk mencari calon – calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap lini atau divisi kerja dalam perusahaan yang sedang membutuhkannya saat ini. Dengan diadakannya rekrutmen atau lowongan kerja ini perusahaan berusaha mencari individu yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan tentunya sesuai juga dengan minat dan harapan dari para pencari kerja karena dengan adanya hubungan yang baik antara tenaga kerja dan perusahaan akan tercipta suasana kondusif di lingkungan perusahaan. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada peluang kerja kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia Terbaru 2017



Lowongan PT Freeport Indonesia Posisi :


PEGAWAI


Formasi :

POOL FGP 2017- Metalurgi/Mineral Processing
POOL FGP 2017 – Teknik Geodesi/Geomatika
POOL FGP 2017 – Teknik Sipil
POOL FGP 2017 – Teknik Industri
POOL FGP 2017 – Keselamatan Kesehatan Kerja
POOL FGP 2017 – Teknik Arsitektur
POOL FGP 2017 – Teknik Mesin
POOL FGP 2017 – Teknik Pertambangan
POOL FGP 2017 – Teknik Kimia
POOL FGP 2017 – GENERAL
POOL FGP 2017 – Teknik Elektro
POOL FGP 2017 – Teknik Geologi/Geofisika


Persyaratan Umum Pencari Kerja :

Pendidikan min. D4 atau S1
IPK min. 2,8 dari skala 4.0
Tidak lebih dari 2 tahun sejak kelulusan
Memiliki pengalaman kerja terbatas ( 0-2 tahun)
Umur maks. 30 tahun untuk peserta Papuan dan maksimum 26 tahun untuk peserta Non Papuan.
Menunjuk-kan kemampuan bahasa inggris yang baik.
Sehat jasmani dan rohani
Menunjukkan tingkat integritas yang tinggi, kemauan untuk mencapai hasil dan bersedia ditempatkan di area terpencil.
Lokasi Kerja : Tembagapura – Papua

Tata Cara Pendaftaran :

Dengan mengetahui kriteria dan kebutuhan rekrutmen yang telah dijelaskan diatas dengan demikian para pencari kerja yang merasa memenuhi persyaratan meliputi pendidikan, umur, dll dan memang merasa berminat dengan lowongan kerja terbaru PT Freeport Indonesia pada bulan November 2017 diatas, hendaknya secepatnya untuk melengkapi dan menyusun berkas lamaran kerja seperti surat lamaran kerja, CV atau daftar riwayat hidup, FC ijazah dan transkrip dan pelengkap lainnya seperti Foto terbaru pelamar guna mendaftar dan mengikuti seleksi masuk penerimaan pegawai baru diperusahaan yang dimaksud, dikirim melalui prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan yaitu melalui pendaftaran ONLINE ke alamat :

https://ptfi.hbcareers.com/






Pendaftaran paling lambat pada : Minggu, 26 November 2017


SUMBER : www.bursakerjadepnaker.com

No comments:

Powered by Blogger.